Samsung LS32D396GAEXXD Monitor 32 inchi Curved
. . . . . . . . . Rp 2.600.000.- . . . . . . . . . .
Monitor Samsung 32 inchi Curved
( LS32D396GAEXXD )
Samsung LS32D396GAEXXD adalah Monitor dengan layar 32 inchi Curved 1500R yang resolusinya Full HD 1920 x 1080 dan memiliki interface HDMI , VGA dan Headphone.
Monitor Samsung LS32D396GAEXXD memiliki refresh rate 100 Hz , sehingga cocok untuk permainan game yang cepat karena dapat mengurangi lag dan tampilan yang blur .
Pada Monitor Samsung LS32D396GAEXXD terdapat fitur Game Mode, dimana jika Game mode diaktifkan maka warna dan image contrast akan dinaikkan sehingga gambar lebih jelas dan musuh yang bersembunyi ditempat gelap akan lebih mudah terlihat.
Untuk memberikan kenyamanan kepada pemakai , pada Monitor Samsung LS32D396GAEXXD ini disertakan eye saver mode dan less screen flickering , sehingga dapat meminimalisasi cahaya biru yang dikeluarkannya.
Monitor Samsung LS32D396GAEXXD ini telah Built in dengan speaker .


Spesifikasi Monitor Samsung 32” Curved ( LS32D396GAEXXD ) adalah :
- Ukuran layar : 32 inchi
- Tipe layar : Curved
- Screen Curvature : 1500R
- Aspect Ratio : 16: 9
- Brightness : 250 cd/m²
- Kontrast Ratio : 3000 : 1
- Resolusi : 1920 x 1080 Full HD
- Waktu response : 4 ( GTG )
- Sudut pandang : 178°
- Refresh Rate : 100 Hz
- Warna yang didukung : 16.7 M
- sRGB Coverage : 95 %
- Fitur General : Eco Saving Plus, Eye saver mode, Flicker Free, Off timer plus, windows 11 sertifikasi
- Interface : 1x D-Sub ( VGA ) / 1x HDMI 1.4 / 1x Headphone
- Speaker : Tersedia , 1 Watt
- Wall mount : 75 x 75
- Konsumsi Power : 48 watt
- Dimensi : 716,1 x 525,3 x 260,9 mm
- Berat : 5,1 Kg
- Garansi : 1 tahun dari Samsung indonesia


